Guru MAN 1 Deli Serdang Raih Peserta Terbaik 1 Pada Pelatihan di BDK Medan
Deli Serdang (Humas). Kabar membanggakan datang dari guru MAN 1 Deli Serdang Ade Apsari Furqon. Ia adalah guru Biologi MAN 1 Deli Serdang yang ikut sebagai peserta pada pelatihan laboran Biologi Madrasah di Balai Diklat Keagamaan (BDK) Medan, ia dinobatkan sebagai peserta terbaik 1. Ade Apsari...
Selengkapnya
MAN 1 Deli Serdang Turut Sukseskan Program Indonesia Khataman Al-Quran
Deli Serdang (Humas). MAN 1 Deli Serdang turut mensukseskan Program Indonesia Khataman Al-Qur’an yang diinisiasi Kementerian Agama (Kemenag) RI dan Masjid Istiqlal dalam rangka memperingati Nuzulul Qur’an, Ahad (16/3) dengan melibatkan seluruh Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) serta peserta didik MAN 1 Deli...
Selengkapnya
Pengawas Madrasah Melepas Tim Safari Ramadhan MAN 1 Deli Serdang
Deli Serdang (Humas). Pengawas Madrasah Muslim Retno Kencana, S.Pd, melepas Tim Safari Ramadhan MAN 1 Deli Serdang dan Bakti Ramadhan Ambalan Pattimura-RA Kartini ke sejumlah Masjid yang ada di Kabupaten Deli Serdang, Selasa (11/03/2025). Kegiatan pelepasan ini berlangsung dihalaman MAN 1 Deli Serdang dan dihadiri...
Selengkapnya
KaKanwil Kemenag Sumatera Utara Monitoring Pelaksanaan Ujian Madrasah di MAN 1 Deli Serdang
Deli Serdang (Humas). Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Utara H. Ahmad Qosbi, S.Ag, MM berkunjung ke MAN 1 Deli Serdang didampingi Staf Ahli Bidang Akademik Pendidikan Madrasah Rahmad Jamil, S.Ag. M.Pd . Kunjungan Kakanwil Kemenagsu dalam rangka monitoring pelaksanaan Ujian Madrasah TP....
Selengkapnya
Hari Ke- 2 KBM Ramadhan, Kepala MAN 1 Deli Serdang Memastikan Pembelajaran Berjalan Dengan Baik.
Deli Serdang ( Humas). Hari kedua pelaksanaan KBM Ramadhan 1446 H Kepala MAN 1 Deli Serdang Drs. Sucipto Gito Siswanto, MM didampingi Wakil Kepala Madrasah Bidang Kesiswaan Zakril Zen Rangkuti, S.Ag memastikan kelancaran proses pembelajaran dengan melakukan kunjungan ke ruang kelas, Jum’at (7 Maret...
Selengkapnya
Kepala MAN 1 Deli Serdang Membuka Secara Resmi Kegiatan Pembelajaran Bulan Ramadhan 1446 H
Deli Serdang (Humas). Kepala MAN 1 Deli Serdang Drs. Sucipto Gito Siswanto, MM membuka kegiatan Pembelajaran Bulan Ramadhan1446 H di halaman Madrasah, Kamis (6/03/2025). Kegiatan pembukaan ini diikuti oleh seluruh guru dan tenaga kependidikan serta seluruh siswa kelas x MAN 1 Deli Serdang. Dalam sambutannya...
Selengkapnya
Siswa MAN 1 Deli Serdang Terima Zakat Profesi dari ASN Kemenag Deli Serdang
Deli Serdang (Humas). Kepala MAN 1 Deli Serdang Drs. Sucipto Gito Siswanto, MM menyerahkan penyaluran dana manfaat zakat profesi dari ASN di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Deli Serdang kepada 20 Peserta didik MAN 1 Deli Serdang yang tercatat sebagai layak penerima zakat. Penyerahan...
Selengkapnya
MAN 1 Deli Serdang Gelar Tes Psikologi Bagi Siswa Kelas X
Deli Serdang (Humas). Dalam rangka pengelompokkan Mata Pelajaran Pilihan ( pendalaman minat) di kelas XI, Senin, 24 Februari 2025 seluruh siswa kelas X MAN 1 Deli Serdang yang berjumlah 200 orang mengikuti tes psikologi. Kegiatan tes Psikologi ini bekerja sama dengan Permata Psycho Consultant Medan...
Selengkapnya
MAN 1 Deli Serdang Gelar Pembukaan Asesmen Sumatif Semester Genap Kelas XII TP. 2024/2025
Deli Serdang (Humas). MAN 1 Deli Serdang Menggelar Apel Pembukaan Asesmen Sumatif Semester Genap TP. 2024/2025 di halaman Madrasah, Senin (24/02). Kegiatan ini dibuka oleh Kepala MAN 1 Deli Serdang Drs. Sucipto Gito Siswanto, MM dengan dihadiri seluruh panitia, pengawas serta peserta didik kelas...
Selengkapnya
Tim Futsal MAN 1 Deli Serdang Raih Juara 1 Turnamen Piala Pemuda KNPI Deli Serdang
Deli Serdang (Humas). Tim Futsal MAN 1 Deli Serdang raih juara 1 pada Turnamen Futsal Piala Pemuda Deli Serdang Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh KNPI Kabupaten Deli Serdang, Senin (24/02/2025). Turnamen futsal Pelajar Tingkat SLTA/MA/SMK ini di ikuti oleh sebanyak 50 Tim yang tersebar di...
Selengkapnya
MAN 1 DELI SERDANG